WHO WE ARE

Wadah utama komunikasi bagi perusahaan-perusahaan Pusat Logistik Berikat bersama-sama membicarakan dan memecahkan masalah-masalah yang dihadapi, ikut berperan serta dalam mengembangkan dan memajukan perekonomian Indonesia.
 
The main container communication for companies Bonded Logistic Center jointly discuss and solve the problems encountered, participate in developing and advancing the economy of indonesia.

LATEST NEWS

NEWSJanuary 5, 2023

SOSIALISASI PMK NOMOR 185/PMK.04/2022 TENTANG PEMERIKSAAN PABEAN DI BIDANG

Kamis, 05 Januari 2023  DJBC RI menyelenggarakan sosialisasi “PMK NOMOR 185/PMK.04/2022 tentang Pemeriksaan Pabean di Bidang Impor” Acara dibuka dengan sambutan Direktur Teknis Kepabenan (R. Fadjar Donny Tja...

UPCOMING EVENTS

March 18, 2025

Buka Bersama dan Perayaan HUT ke-9 PPLBI

Buka Bersama dan Perayaan HUT ke-9 PPLBI: Menjalin Silaturahmi, Menguatkan Sinergi   Pada Selasa, 18 Maret 2025, PPLBI mengadakan acara buka bersama sekaligus perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-9. Acara ini menjadi mome...

OUR MISSION

Memberikan pelayanan yang terdepan di dalam Pusat Logistik Berikat dengan didukung tingkat keamananan yang tinggi serta teknologi yang terpadu.
Menciptakan iklim persaingan usaha yang jujur dan sehat.